Artikel Tazkiyatun Nafs

Sebelum Itu Terjadi, Sebelum Semuanya Terlambat..

? Seorang Penyair berkata : تزود من التقوى فإنك لا تدري إذا جن ليل هل تعيش إلى الفجر.. وكم من صحيح مات من غير علة وكم من عليل عاش حينا من الدهر.. فكم من فتى أمسى وأصبح ضاحكا وقد نسجت أكفانه وهو لا يدري.. “Berbekallah dengan ketakwaan karena sesungguhnya engkau tidak tahu, jika tiba malam […]

Artikel

Waktumu.. Waktumu.. Waktumu..

Saudaraku.. Hari-hari telah berlalu.. Tahun demi tahun pun berlalu.. Yang tersisa hanyalah apa yang pernah Kita amalkan pada waktu-waktu tersebut.. Baik amal kebajikan.. Ataupun amal keburukan.. ? Seorang penyair berkata: وَالْوَقْتُ أَنْفَسُ مَا عَنَيْتَ بِحِفْظِهِ … وَأَرَاهُ أَسْهَلَ مَا عَلَيْكَ يُضَيَّعُ “Waktu adalah perkara paling mahal yang perlu engkau perhatikan untuk dijaga, tetapi aku melihatnya […]

Mutiara Hadits

Syukurilah Meskipun Sedikit

​Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda : مَنْ لَمْ يَشْكُرِ الْقَلِيلَ لَمْ يَشْكُرِ الْكَثِيرَ “Barang siapa yang tidak mensyukuri yang sedikit, maka ia tidak akan mampu mensyukuri sesuatu yang banyak.”  _______________________________________ HR. Ahmad 4/278, Hasan.

Fatwa Tanya Jawab

Bagaimana Shalat Jumat Bagi Wanita?

PERTANYAAN : Apa hukum menunaikan shalat jumat bagi wanita? Apakah ia melaksanakannya sebelum atau sesudah shalat para pria atau ia shalat bersama mereka (kaum pria)?” JAWABAN : Wanita tidak wajib melaksanakan shalat Jum’at. Namun jika wanita melaksanakan shalat Jumat bersama imam shalat Jumat, shalatnya tetap dinilai sah. Jika ia shalat di rumahnya, maka ia kerjakan […]

Fatwa Tanya Jawab

Apakah Boleh Dua Orang Mengumrahkan Seseorang Yang Sudah Meninggal Pada Waktu Yang Bersamaan?

PERTANYAAN :  Seorang ibu dan anak laki-lakinya keduanya ingin mengumrahkan ayahnya yang sudah meninggal dunia secara bersamaan dan pada umrah yang sama, apakah yang demikian itu diperbolehkan? JAWABAN :  Alhamdulillah. Ya, dibolehkan bagi dua orang untuk mengumrahkan satu orang, meskipun dalam waktu yang bersamaan, dengan cara masing-masing dari keduanya melaksanakan umrah sendiri-sendiri yang diniatkan untuk […]

Artikel

Perhatikan Perbekalan (amal)mu..

Saudaraku.. Perbanyaklah perbekalanmu (amal kebaikanmu) untuk kelak di hari akhir, dan perhatikanlah dengan sungguh-sungguh disetiap perbekalan yang engkau persiapkan. Dan perbanyakah takwa dalam mempersiapkannya..  يٰۤاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا اتَّقُوا اللّٰهَ وَلْتَـنْظُرْ نَـفْسٌ مَّا قَدَّمَتْ  لِغَدٍ  ۚ  وَاتَّقُوا اللّٰهَ  ؕ  اِنَّ اللّٰهَ خَبِيْرٌۢ بِمَا تَعْمَلُوْنَ “Wahai orang-orang yang beriman! Bertakwalah kepada Allah dan hendaklah setiap orang memperhatikan […]

Artikel

Aku Menunggu Kalian Di Telagaku..

Saudaraku.. Rasulullah shallallahu alaihi wasallam telah mendahului kita.. dan kelak akan menunggu kita di telaganya.. Beliau Shalallahu alaihi wasallam bersabda : إِنِّى فَرَطُكُمْ عَلَى الْحَوْضِ ، مَنْ مَرَّ عَلَىَّ شَرِبَ ، وَمَنْ شَرِبَ لَمْ يَظْمَأْ أَبَدًا “Aku menunggu kalian di telagaku. Siapa yang mendatangiku, dia akan minum airnya dan siapa yang minum airnya, tidak akan […]

Mutiara Salaf

Pondasi Keimanan

👤 Ibnul Qayyim rahimahullah berkata : “Sesungguhnya sabar dan syukur menjadi sebab seorang hamba untuk bisa memetik pelajaran dari ayat-ayat yang disampaikan. Hal itu dikarenakan sabar dan syukur merupakan pondasi keimanan.  🔴 Setengah dari keimanan itu adalah SABAR  🔴 Setengahnya lagi adalah SYUKUR.  Kekuatan iman seorang hamba sangat bergantung pada sabar dan syukur yang tertanam […]

Artikel

Jangan Remehkan Doa

👤 Imam Syafi’i rahimahullah berkata : أَتَهْزَأُ بِالدُّعَاءِ وَتَزْدَرِيه؟ وَمَا تَدْرِي بِمَا صَنَعَ الدُّعَاءُ ,سِهَامُ اللَّيلِ لا تُخْطِي . وَلَكِنْ لَهَا أَمَدٌ وَلِلْأَمَدِ انْقِضَاءُ “Apakah engkau mengejek dan meremehkan doa? Engkau tidak tahu apa yang bisa dilakukan oleh doa, (Doa ibarat) anak panah yang dilepaskan di malam hari, tidak akan meleset. Akan tetapi anak panah […]

Artikel Tazkiyatun Nafs

Yang Terbaik Pilihan Allah

• Saat yang terencana tak kunjung tumbuh meski hingga lelah… • Justru yang tak terpikir tumbuh tak terduga lebih indah… • Itulah rencana Allah… • Itulah coretan pena yang tertulis dalam sebuah kitab disisiNya… • 500 abad (50.000 tahun) sebelum Ia menciptakan langit dan bumi… كَتَبَ اللَّهُ مَقَادِيرَ الْخَلاَئِقِ قَبْلَ أَنْ يَخْلُقَ السَّمَوَاتِ وَالأَرْضَ بِخَمْسِينَ […]

Mutiara Hadits

Kabar Gembira Bagimu Yang Telah Beruban

🔴 Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda : الشَّيْبُ نُورُ المُؤْمِنِ, لَا يَشِيبُ رَجُلٌ شَيْبَةً فِي الإِسْلَامِ إِلَّا كَانَتْ لَهُ بِكُلِّ شَيْبَةٍ حَسَنَةٌ وَرُفِعَ بِهَا دَرَجَةٌ” “Uban adalah cahaya bagi seorang mukmin. Tidaklah seseorang memiliki sehelai uban dalam keislamannya (dia muslim) kecuali setiap ubannya akan dihitung sebagai sebuah kebaikan dan akan meninggikan derajatnya.” ___________________________ HR. Baihaqi, […]

Artikel

Tiba-tiba Sakit Tanpa Sebab

Saudaraku perkah engkau temui berita tentang keracunan masal? Padahal malam hari makanan baru dimasak segar dan bersih dengan porsi besar untuk dihidangkan pada acara pagi harinya.. Pernahkah pula engkau mendengar seorang yang sehat dan bugar yang sangat jarang sekali sakit, tiba-tiba mendadak sakit parah? Dan itu diketahui tatkala setelah cek lab medis, bahkan itu terkadang […]

Doa dan Amalan Mutiara Hadits

Do’a Yang Sangat Penting

🔴 Dari Abu Hurairah radhiyallahu anhu ia berkata, Rasulullah shalallahu alaihi wasallam berdoa : اللَّهُمَّ أَصْلِحْ لِى دِينِىَ الَّذِى هُوَ عِصْمَةُ أَمْرِى , وَأَصْلِحْ لِى دُنْيَاىَ الَّتِى فِيهَا مَعَاشِى , وَأَصْلِحْ لِى آخِرَتِى الَّتِى فِيهَا مَعَادِى , وَاجْعَلِ الْحَيَاةَ زِيَادَةً لِى فِى كُلِّ خَيْرٍ وَاجْعَلِ الْمَوْتَ رَاحَةً لِى مِنْ كُلِّ شَرٍّ (Allaahumma ashlih lii diiniilladzii […]

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network