Waspadalah Dengan Karateristik Iblis

Ibnu Taimiyah Rahimahullah berkata :

 ﻓﺈﻥ ﺁﺩﻡ – علـيه اﻟﺴﻼﻡ – ﻟﻤـﺎ ﺃﺫﻧﺐ  ﺗﺎب ﻓﺎﺟﺘﺒﺎهــ ﺭبه ﻭﻫﺪاه . ﻭﺇﺑــﻠﻴﺲ ﺃﺻــَﺮّ ﻭاﺣﺘﺞّ  ﻓﻠﻌﻨﻪ اﻟﻠﻪ ﻭﺃﻗﺼﺎهـ. ﻓﻤﻦ ﺗﺎﺏ  ﻛــــــﺎﻥ ﺁﺩﻣﻴﺎً . ﻭﻣﻦ ﺃﺻَﺮّ ﻭاﺣﺘﺞّ ﺑﺎﻟﻘﺪﺭ ﻛــــــﺎﻥ ﺇﺑﻠﻴﺴﻴﺎً . 

🔴 Sesungguhnya Nabi Adam alaihissalam ketika terjatuh dalam dosa maka beliau pun bertaubat, sehingga Allah pun memilihnya dan memberinya hidayah.

🔴 Adapun Iblis maka sesungguhnya dia terus menerus di atas kemaksiatannya dan bahkan bersikeras, maka Allah pun melaknat dan mengusirnya. 

✔️ Maka barangsiapa yang bertaubat dari dosa, maka dia merupakan pengikut Nabi Adam.

❌ Namun barangsiapa yang terus menerus bahkan bersikeras di atas dosanya maka dia adalah pengikut Iblis.”

___________________________

  • Majmu’ al fatawa 64/8