TIGA TINGKATAN ILMU

? Abdullah bin Mubarak rahimahullah berkata: 

ILMU ITU ADA TIGA TINGKATAN : 

1⃣ Pertama, maka ia akan sombong.

2⃣ Kedua, ia akan menjadi seorang yang tawadhu.

3⃣ Ketiga, ia merasa bahwa ia tidak tahu apa-apa.

__________________________

  • Tadzkirotus Sami’ Wal Mutakalim, 65