Mutiara Salaf

Setiap Amalan Tergantung Akhirnya

Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan :

من أحدث قبل السلام بطل ما مضى من صلاته، ومن أفطر قبل غروب الشمس ذهب صيانه ضائعا، ومن آساء في آخر عمره لقي ربه بذلك الوجه. 

“Siapa berhadats sebelum salam, maka shalatnya batal. Siapa yang berbuka sebelum terbenamnya matahari, maka puasanya hilang sia-sia. Dan barang siapa melakukan keburukan di akhir hidupnya, maka dia bertemu Rabbnya semisal itu (merugi, tidak berguna amalannya).” 

_______________

📚 Al-Fawaid hlm. 71

Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network