Mutiara Hadits Mutiara Salaf

Saat Nabi Berdo’a

Abdullah bin Abbas radhiyallahu anhuma berkata:

كَانَ إِذَا دَعَا جَعَلَ بَاطِنَ كَفَّيْهِ إِلَى وَجْهِهِ.

“Dahulu kebiasaan beliau (Rasulullah shallallahu alaihi wasallam) jika berdo’a beliau menjadikan kedua telapak tangan bagian dalam beliau menghadap (sejajar) ke wajah beliau.”

______________________

Shahih al-Jami’ ash-Shaghir, no. 4721

Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network