Reminder Seorang Penuntut Ilmu

Rasulullah ﷺ bersabda:

مَنْ تَعَلَّمَ عِلْمًا مِمَّا يُبْتَغَى بِهِ وَجْهُ اللَّهِ، لَا يَتَعَلَّمُهُ إِلَّا لِيُصِيبَ بِهِ عَرْضًا مِنَ الدُّنْيَا، لَمْ يَجِدْ عَرْفَ الْجَنَّةِ

“Barang siapa mempelajari suatu ilmu (agama) yang seharusnya dipelajari untuk mencari wajah (ridha) Allah, namun ia tidak mempelajarinya melainkan demi mendapatkan keuntungan duniawi, maka ia tidak akan mencium bau surga.” (HR. Abu Dawud, no. 3664, Ibnu Majah, no. 252, Ahmad, no. 8457)