Mutiara Salaf

Orang Dermawan Yang Paling Buruk

Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata :

أسوأ أنواع الكرم ه‍و كرمك في إه‍داء حسناتك للآخرين، غيبة، ونميمة، وبه‍اتا، وسبا، وشتما

“Kedermawan yang paling buruk adalah kedermawanmu menghadiahkan pahalamu buat orang lain baik itu karena ghibah,  namimah, berdusta, mengumpat dan mencaci.”

____________________

📚Majmu’ al Fatawa 8/404

Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network