Mutiara Salaf

Kebaikan yang Sempurna…

? Diantara Kebaikan yang Sempurna

? Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata:

فالمؤمن الذي مَنَّ الله عليه بالشكر والصبر يكون جميع القضاء خيرًا له، بخلاف من لم يشكر ولم يصبر.

“Seorang mu’min yang dikaruniai oleh Allah berupa syukur dan sabar maka semua taqdir menjadi kebaikan baginya, berbeda dengan orang yang tidak bersyukur dan tidak bersabar.”

? Jami’ul Masail, jilid 4 halaman. 284

Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network