Doa dan Amalan Mutiara Hadits

Ikhlas Menjenguk Orang Sakit

Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam bersabda :

مَنْ عَادَ مَرِيْضاً أَوْ زَارَ أَخاً لَهُ فِي اللهِ أَيْ فِيْ سَبِيْلِ اللهِ نَادَاهُ مُنَادٍ بِأَنْ طِبْتَ وَطَابَ مَمْشَاكَ وَتَبَوَّأْتَ مِنَ الْجَنَّةِ مَنْزِلاً

Barang siapa menjenguk orang yang sakit atau mengunjungi saudaranya karena Allah atau di jalan Allah, maka akan ada penyeru yang mengatakan kepadanya : “Engkau telah berbuat baik, baik pula langkah kakimu dan kelak engkau akan menempati sebuah rumah di surga.”

__________________________

  • HR. At-Tirmidzi dan Ibnu Majah. Hasan oleh al-Albani dalam Misykaatul Mashaabih
Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network