Nasehat Ulama

Diantara Hakikat Pelaku Maksiat

Syaikh Robi’ bin Hadi Al Madkholi  hafidzahullah berkata :

فإذا رأيت من يأتي الفحشاء والمنكر، فإما أنه لا يصلي، وإما أن في صلاته خللا

“Jika engkau melihat orang yang melakukan perbuatan keji dan kemungkaran, maka mungkin dia itu adalah orang yang tidak melaksanakan sholat dan mungkin didalam sholatnya itu ada kekurangan”

__________________

📚 Nufhatul Huda wal Iman 157

Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network