Nasehat Ulama

Diantara Definisi Ghibah

Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata,

قول النبي -صلى الله عليه وسلم- في تعريف الغيبة “ذكرك أخاك بما يكره”  يشمل ما يكرهه من عيب خلقي، وعيب خلقي، وعيب ديني

(Maksud) sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam tentang pengertian ghibah, “Menyebutkan sesuatu yang dibenci pada diri saudaramu” mencakup aib dalam hal fisik, akhlak, bahkan aib dalam hal agamanya.

_____________________

Syarah Riyadhus Shalihin 4/155

Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network