Fatwa Tanya Jawab

Bagi Yang Ingin Mudik Di Bulan Ramadhan

PERTANYAAN :

Seseorang hendak bepergian di siang hari bulan Ramadhan. Bolehkah dia berbuka/membatalkan puasa di rumahnya lalu setelahnya melakukan safar?


JAWABAN : 

لا يجوز للإنسان أن يترخص برخص السفر، لا في : ترك الصيام، ولا في قصر الصلاة، ولا في جمعها، ولا التيمم؛ حتى يغادر البلد، فما دام في البلد فلا يترخص.

“Tidak boleh seseorang mengambil keringanan-keringanan dalam safar sampai dia meninggalkan negerinya. Apakah itu perihal : Meninggalkan puasa, Menqashar shalat, Menjamak shalat, atau dalam hal tayamum selama ia berada di negerinya maka tidak boleh mengambil keringanan-keringanan tersebut.”

____________________________

  • Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin rahimahullah 
  • Liqa Al Bab Al Maftuh 2
Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network