Home / Mutiara Salaf / ​DIANTARA TANDA KEJUJURAN, KEIKHLASAN DAN RASA SYUKUR

​DIANTARA TANDA KEJUJURAN, KEIKHLASAN DAN RASA SYUKUR

Buku Shahihfiqih - Buku Fahd Project

👤 Umar bin Khatthab radhiyallahu ‘anhu berkata :

ان من علامة صدق توبتك، ان تعترف لله بذنبك. وان من اخلاص عملك،  ان ترفض عجبك. وان من صدق شكرك،  ان تعرف تقصيرك

🔴 “Sesungguhnya diantara tanda kejujuran taubatmu adalah engkau mengakui akan dosamu pada Allah subhanahu wa ta’ala.

🔴 Dan sesungguhnya diantara ke ikhlasan amalanmu adalah engkau tinggalkan ujub ingin dipuji

🔴 Dan sesungguhnya diantara kejujuran syukurmu (pada Allah) adalah engkau  mengakui akan kekuranganmu.
____________________________

  • Tanbihu al Mughtarriin karya As Sya’roniy 165

About Tim Shahihfiqih

Seorang tholabul ilmi di bumi Allah. | Kepala Bidang Pendidikan Bimbingan Islam (Agustus 2015 - Maret 2016 Berlanjut Januari 2017- Januari 2018) | Kepala Bidang Dakwah Offline Bimbingan Islam (Agustus 2015 - Maret 2016 Berlanjut Januari 2017- Januari 2018) | Kepala Divisi BiASTV (2017- Juli 2019) | Manajer Program CS Peduli (September 2018- Juli 2019) | Media Dewan Fatwa Perhimpunan Al Irsyad (Februari 2018 - Januari 2019) | Ketua HSI Media (Agustus 2019 - Februari 2021)

Check Also

Jika Rasa Takut Kepada Allah Terpatri Dalam Hati

Abu Ali al-Hasan bin Ahmad rahimahullah berkata, إذا سكن الخوف في القلب لم ينطق اللسان …

Orang Yang Paling Lelah Di Dunia

Ibnu Qayyim al-Jauziyyah rahimahullah berkata : “Engkau tidak akan menjumpai manusia yang paling lelah daripada …

Kirim Pertanyaan ke Shahihfiqih.com - Bertanya ke ulama - Kirim pertanyaan ke Ulama