Mutiara Salaf

Inilah Kuncinya !

Fudhail bin Iyyadh rahimahullah berkata: والله، لو يئست من الخلق حتى لا تريد منهم شيئا، لأعطاك الله مولاك كل ما تريد. “Demi Allah, seandainya engkau benar-benar putus asa dari makhluk hingga engkau tidak berharap sedikitpun dari mereka, niscaya Allah akan memberimu semua yang engkau inginkan.” ? Jami’ul Ulum wal Hikam, hlm. 264

Artikel Nasehat Ulama

Kunci Kemenangan & Rezeki

Kemenangan, kekuasaan, dan rezeki didapatkan dengan menolong pihak yang lemah, bukan dengan mendukung yang kuat. Dalam hadits disebutkan (هل تنصرون وترزقون إلا بضعفائكم) Yang menyebabkan kalian dimenangkan dan diberi rezeki ialah (doanya) orang-orang lemah untuk kalian. (Sahih Al Jami’ no 7035) __________________ Oleh Ustadz Dr. Sufyan Baswedan, M.A

Mutiara Hadits

Rezeki Pasti Akan Sampai

Nabi shalallahu alaihi wassalam bersabda : لو أن ابن آدم هرب من رزقه ‏‏كما يهرب من الموت ‏لأدركه رزقه كما يدركه الموت “Jika seandainya Anak adam lari dari rizqinya sebagaimana dia lari dari kematian. pasti dia akan menjumpai rizqinya tersebut sebagaimana kematian akan menjemputnya.” __________________________ As-Silsilah ash-Shahihah 952

Nasehat Ulama

Pondasi Dasar Kebahagiaan

? Syaikh Abdurrahman as-Sa’dy rahimahullah berkata: ‏وأغبط الناس من عنده رزق يكفيه، وبيت يؤويه، وزوجة ترضيه، وسَلِم من الدَّيْن الذي يثقله ويؤذيه. “Orang yang paling membuat iri adalah orang yang mendapatkan rezeki yang mencukupi, rumah yang melindungi, istri yang membuatnya ridha, dan terbebas dari hutang yang membebani dan menyakitinya.” _______________________________ Al-Fawakih asy-Syahiyyah, halaman 81

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network