Mutiara Salaf

Diantara Kunci Harmonisnya Rumah Tangga

Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata: فيجب على كلٍّ من الزوجين أن يؤدي إلى الآخر حقوقه؛ بطيبِ نفسٍ وانشراحِ صدرٍ. “Wajib atas masing-masing dari suami istri untuk saling menunaikan hak-hak pihak yang lain dengan hati yang senang dan lapang dada.” _____________ Majmu’ul Fatawa, jilid 28 halaman 383

Mutiara Salaf

Diantara Sebab Banyak Masalah

? Ibnul Qayyim rahimahullah : Diantara hukuman akibat dosa-dosa adalah menyebabkan lenyapnya kenikmatan dan datangnya hukuman. Jadi tidaklah sebuah kenikmatan dalam bentuk apapun yang lenyap atau meninggalkan seorang hamba, kecuali sebabnya karena sebuah dosa. Demikian pula tidaklah datang sebuah hukuman kecuali disebabkan karena dosa juga. _________________ Ad-Daa’ wad Dawaa’, hal. 113

Mutiara Salaf

Hakekat Kesabaran

Maimun bin Mihran rahimahullah berkata: «الصبر صبران، الصبر على المصيبة حسن، وأفضل من ذلك الصبر عن المعاصي» “Kesabaran ada dua macam, sabar ketika ditimpa musibah merupakan perkara yang baik, dan yang lebih utama dari itu adalah sabar meninggalkan maksiat.” ______________ Ash-Shabru karya Ibnu Abid Dunya, hlm. 18

Mutiara Salaf

Diantara Hikmah Musibah

Ikrimah rahimahullah berkata: ما من نكبة أصابت عبدا فما فوقها إﻻ بذنب لم يكن الله ليغفر له إﻻ بها، أو درجة لم يكن الله ليبلغه إياها إلا بها. “Tidak ada sebuah musibah pun yang menimpa seorang hamba ataupun yang lebih besar darinya, kecuali karena sebuah dosa yang Allah tidak akan mengampuninya selain dengan musibah tersebut, […]

Tanya Jawab

Tinggal Serumah Setelah Cerai?

PERTANYAAN : Assalamualaikum ustad saya mau bertanya. jadi awal cerita begini, orang tua saya sudah bercerai tpi mereka masih tinggal bersama selama ini. di samping itu sebenarnya ibu saya sudah menikah siri dengan orang lain, tetapi tidak tinggal bersama dan sudah 4 bulan ini tidak pernah komunikasi dan sudah tidak di nafkahi lahir dan batin. […]

Fatwa Nasehat Ulama

Yang Dapat Menghilangkan Kesedihan Dan Kegundahan

Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz rahimahullah berkata من أعظم الأسباب التي يزيل الله بها الهموم والغموم ، الإكثارمن ذكر الله سبحانه والصلاة على نبيه عليه الصلاة والسلام والإكثار من قراءة القرآن فإن ذلك من أسباب انشراح الصدر وزوال الهم والغم Termasuk sebab terbesar yang dengannya Allah menghilangkan kesedihan dan kegundahan pada seorang hamba […]

Nasehat Ulama

Segala Hal Yang Allah Tetapkan Berdasarkan Hikmah..

Ibnul Qayyim rahimahullah berkata : فَهُوَ سُبحَانَهُ مَا أعطَى إلَّا بِحِكمَتِهِ. ولَا مَنعَ إلَّا بِحِكمَتِهِ. ولَا أضَلَّ إلَّا بِحِكمَتِهِ. “Dialah Dzat yang mana tidaklah memberi kecuali dengan hikmah-Nya. Tidaklah menahan sesuatu kecuali dengan hikmah-Nya. Dan tidaklah menyesatkan seseorang kecuali dengan hikmah-Nya.” _________________ Madarijus Salikin

Mutiara Salaf

Menikahlah!

? Ibrahim bin Maisarah rahimahullah berkata : لي طاوس لتنكحن أو لأقولن لك ما قال عمر لأبي الزوائد ما يمنعك من النكاح إلا عجز أو فجور “Thawus mengatakan kepadaku : Engkau mesti menikah atau aku akan mengatakan kepadamu seperti apa yang telah dikatakan Umar kepada Abu Zawaid : Tidak ada yang menghalangimu untuk menikah kecuali kelemahan […]

Artikel

Tundukkan Dan Jagalah Pandanganmu.. 

• Inilah awal mula kemaksiatan.. • Inilah awal mula problematika.. • Inilah awal mula ketidak qona’ah dari pasangan.. • Inilah awal dari ketidaksetiaan dan perselingkuhan.. • Inilah awal dari banyak permasalahan.. Oleh karenanya “saat mata dibuka”, akan tampak semua hal baginya, dan mata ini akan letih untuk menyelesaikan apa yang dia nampakkan (yang dilihatnya) kelak.. […]

Artikel Tazkiyatun Nafs

Allah Tahu Engkau Mampu..

Saudaraku.. Allah tahu engkau mampu.. Karena Allah Subhanahu wa Ta’ala tidaklah membebani engkau kecuali Allah tahu engkau mampu menghadapinya, mampu melewatinya.. Allah Ta’ala berfirman : لَا يُكَلِّفُ اللَّهُ نَفْسًا إِلَّا وُسْعَهَا “Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya.” (Qs. Al-Baqarah 286). Saudaraku.. Rasulullah shalallahu alaihi wasallam pun menganjurkan kita untuk senantiasa meminta pertolongan pada […]

Artikel

Ingatlah Allah Di Saat Senang Maupun Sedihmu

? Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda :  تَعَرَّفْ إِلَى اللهِ فِي الرَّخَاءِ يَعْرِفْكَ فِي الشِّدَّةِ “Kenalilah Allah di masa lapang (senang), niscaya Allah akan mengenalimu di masa engkau menghadapi kesulitan.” (Shahihul Jaami’ 2961). ? Syaikh Muhammad bin Shalih al Utsaimin rahimahullahu ta’ala berkata : يعنـي قـم بحـق الله عـزّ وجل فـي حـال الرخـاء ، وفـي […]

Doa dan Amalan

Doa Memohon Kepada Allah Penjagaan Pada Seluruh Sisi

Diantara do’a yang Rasulullah shallallahu alaihi wasallam sering baca yaitu dalam memohon penjagaan dari Allah pada seluruh sisi kehidupan : اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ الْعَافِيَةَ فِي الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ    “Ya Allah sesungguhnya aku meminta kepadaMu ‘afiat (keselamatan dari segala keburukan) di dunia dan di akhirat.” اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ الْعَفْوَ وَالْعَافِيَةَ فِي دِينِي وَدُنْيَايَ وَأَهْلِي وَمَالِي “Ya […]

Mutiara Salaf Tazkiyatun Nafs

Tak Satupun Musibah Yang Abadi

? Imam Syafi’i rahimahullah berkata : دَعِ الأَيَّامَ تَفْعَل مَا تَشَاءُ “Biarkanlah hari demi hari berbuat sesukanya.” وَطِبْ نَفْساً إذَا حَكَمَ الْقَضَاءُ “Tegarkan dan lapangkan jiwa tatkala takdir menjatuhkan ketentuan (setelah diawali dengan tekad dan usaha).” وَلا تَجْزَعْ لِنَازِلَةِ اللَّيَالِـي “Janganlah engkau terhenyak dengan musibah malam yang terjadi.” فَمَا لِـحَوَادِثِ الدُّنْيَا بَقَاءُ “Karena musibah di […]

Artikel Tazkiyatun Nafs

Jika Ingin Hatimu Lembut.. 

? Dari Abu Hurairah radhiyallahu anhu : “Bahwasanya ada seseorang pernah mengadukan kepada Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam tentang kerasnya hatinya. Maka Beliau bersabda : إِنْ أَرَدْتَ تَلْيِيْنَ قَلْبِكَ فَأَطْعِمِ اْلمـِسْكِيْنَ وَ امْسَحْ رَأْسَ اْليَتِيْمِ “Jika kamu ingin melembutkan hatimu maka berilah makan kepada orang miskin dan usaplah kepala anak yatim.” (HR Ahmad II : […]

Mutiara Salaf

Pertolongan Datang Sesuai Dengan Kadar Niat

? Ibnul Qayyim rahimahullah berkata :  وعلى قدر نية العبد وهمته ومراده ورغبته يكون توفيق الله له وإعانته فالمعونة من الله تنزل على العباد على قدر هممهم “Sesuai dengan kadar niat, tekad dan semangat seorang hamba, sekadar itulah Allah akan memberikan taufik dan pertolongan kepadanya. Maka pertolongan Allah akan turun kepada seorang hamba, sesuai dengan […]

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network