Hikmah Di Balik Musibah. Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata: المصـائب تكفــر سيئـات المـؤمنين، وبالصبر عليها ترتفـع درجاتـهم. “Berbagai musibah akan menggugurkan dosa-dosa orang-orang yang beriman, dan dengan sabar dalam menghadapinya akan menyebabkan derajat mereka terangkat.” 📚 Majmu’ul Fatawa, jilid 14 hlm. 255 ayat tentang hikmah dibalik musibah setiap ujian pasti ada …
Read More »