Fatwa Tanya Jawab

Saat Safar Lebih Baik Menjamak Atau Tidak?

PERTANYAAN : Ada seseorang yang tinggal satu jam lagi sampai di negerinya ketika safar, lantas masuk waktu dzuhur. Kemudian ia pergi ke masjid dan melaksanakan shalat dzuhur dan Ashar secara jamak taqdim (menggabungkan dua shalat di awal waktu). Apakah ia mesti mengulangi shalat Asharnya tadi ketika ia telah tiba di tempat tujuannya? Manakah yang lebih […]

Nasehat Ulama

Bagimu Yang Beruban..

Bagimu yang beruban.. رأى إياس بن قتادة شعرة   بيضاء في لحيته ، فقال : أرى الموت يطلبني Suatu ketika Iyas bin Qotadah melihat sehelai rambut putih pada jenggotnya. Beliau pun mengatakan : “Aku melihat kematian sedang mencari ku.” ________________________ Bahjatul Majalis 219

Mutiara Salaf

​Berilah Nasehat Pada Saudaramu

? Imam Al-Qurthubiy rahimahullah berkata : وقال الحسن لمطرف بن عبدالله: عظ أصحابك، فقال إني أخاف أن أقول ما لا أفعل، قال: يرحمك الله وأينا يفعل ما يقول ويود الشيطان أنه قد ظفر بهذا، فلم يأمر أحد بمعروف ولم ينه عن منكر. Al-Hasan berkata kepada Mutharrif bin Abdillah : “Nasihatilah sahabatmu”. Ia (Mutharrif) menjawab : […]

Mutiara Salaf

Jagalah Pandanganmu, Karena Manusia Sesungguhnya Itu Lemah..

Sufyan Atsauri rahimahullah pernah ditanya tentang firman Allah Azza wa Jalla : وخلق الإنسان ضعيفا “Dan manusia diciptakan dalam keadaan lemah.” (Qs. An Nisa 28) ﻣﺎ ضعفه Ia ditanya apa kelemahannya? Kemudian Beliau rahimahullah menjawab : ﺍﻟﻤﺮﺃﺓ ﺗﻤﺮ باﻟﺮﺟﻞ ﻓﻼ ﻳﻤﻠﻚ ﻧﻔﺴﻪ ﻋﻦ ﺍﻟﻨﻈﺮ ﺇﻟﻴﻬﺎ ﻭﻫﻮ ﻻ ﻳﻨﺘﻔﻊ ﺑﻬا ﻓﺄﻱ ﺷﻲﺀ ﺃﺿﻌﻒ ﻣﻦ ﻫﺬا Ada […]

Kisah Berhikmah

Nasihat Ummu Mu’ashirah Kepada Putrinya Tentang Pernikahan

“Wahai putriku! Engkau akan menghadapi kehidupan yang baru. Kehidupan yang di dalamnya tidak ada tempat bagi ibumu, ayahmu, atau seorang pun dari saudara-saudaramu. Engkau akan menjadi teman bagi seorang lelaki yang dia tidak ingin ada seorang pun menyertainya dalam memilikimu, sampai pun itu daging dan darahmu. Jadilah dirimu, wahai putriku, sebagai istri (yang baik) baginya […]

Mutiara Hadits

Jangan Sekali-sekali Engkau Remehkan Utang!

Dari Muhammad bin Jahsy radhiyallahu anhu berkata : كنَّا جُلُوسًا عِنْدَ رَسُولِ اللَّهِ ﷺ فَرَفَعَ رَأْسَهُ إِلَى السَّمَاءِ ، ثُمَّ وَضَعَ رَاحَتَهُ عَلَى جَبْهَتِهِ ثُمَّ قَالَ : «سُبْحَانَ اللَّهِ ! مَاذَا نُزِّلَ مِنَ التَّشْدِيدِ؟» . فَسَكَتْنَا وَفَزِعْنَا ، فَلَمَّا كَانَ مِنَ الْغَدِ سَأَلْتُهُ : يَا رَسُولَ اللَّهِ ، مَا هَذَا التَّشْدِيدُ الَّذِي نُزِّلَ ؟ فَقَالَ […]

Nasehat Ulama

Tidak Marah Ketika Dikritik Kesalahannya, Adalah Tanda Keikhlasan 

? Ibnul Wazir rahimahullah berkata : والقاصد لوجه الله لا يخاف أن يُنقد عليه خَلَلٌ في كلامه، ولا يَهاب أن يُدَلَّ على بطلان قوله، بل يحب الحق من حيث أتاه، ويقبل الهدى ممَّن أهداه، بل المخاشنة بالحق والنصيحة أحبُّ إليه مِن المُداهنة على الأقوال القبيحة، وصديقك مَن أَصْدَقَكَ لا من صدَّقَك “Orang ikhlas yang mengharapkan […]

Artikel

Kritik Terhadap Kritik..

? Kritik, pekerjaan yang tidak memerlukan ilmu, tidak membutuhkan usaha berarti, tinggal menyalahkan, orang terdungu pun bisa melakukannya terhadap orang terpandai. Lihatlah penonton sepak bola yang tak tahu sama sekali memainkannya, seandainya diminta menendang ke gawang kosong pun belum tentu bola masuk, tetapi bagaimana dia bisa dengan mudahnya membodoh-bodohkan pemain yang gagal mencetak gol.  ? […]

Mutiara Salaf

Mukjizat Al-Fatihah

? Ibnul Qayyim rahimahullah berkata : مكثن بمكة مدة يعتريني أدواء ولا أجد طبيبا ولا دواء، فكنت أعالج نفسي بالفاتحة، فأرى لها تأثيرا عجيبا، فكنت أصف ذلك لمن يشتكي ألما، وكان كثير منهم يبرأ سريعا. “Aku pernah tinggal di Mekkah beberapa hari dalam keadaan sakit dan tidak aku dapati dokter maupun obat-obatan, maka aku pun […]

Artikel

Lihatlah Daun Itu..

Saudaraku.. Masihkah engkau meragukan-Nya..? Ingatlah wahai saudaraku, Bahwasannya kuasa Allah Ta’ala dan pengawasan-Nya meliputi segala sesuatu.. Bahkan sampai perkara kecilpun yang tidak kita sadari disekitar kita sehari-hari.. Ya, tentang sebuah daun yang setiap hari kita jumpai dimanapun mata terbuka untuk kita memandang.. Dimana saja kita dapat menjumpainya.. Kita dapat melihatnya.. Dan tahukah engkau bahwasanya Allah […]

Artikel

Mungkin Ini Sebabnya..

• Saudaraku mungkin ini sebabnya kita “kalah berperang”.. • Mungkin pula ini sebab kita kembali berselimut dengan kekalahan (futur).. • Mungkin ini sebab pula kita tak kunjung istiqomah… • Dimana keengganan kita berjihad melawan diri sendiri (melawan hawa nafsu), karena selalu saja kita memperturutkannya.. • Melalaikan yang wajib, tersibukkan dengan yang sunnah… • Melalaikan yang […]

Artikel Tazkiyatun Nafs

Jika Ingin Hatimu Lembut.. 

? Dari Abu Hurairah radhiyallahu anhu : “Bahwasanya ada seseorang pernah mengadukan kepada Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam tentang kerasnya hatinya. Maka Beliau bersabda : إِنْ أَرَدْتَ تَلْيِيْنَ قَلْبِكَ فَأَطْعِمِ اْلمـِسْكِيْنَ وَ امْسَحْ رَأْسَ اْليَتِيْمِ “Jika kamu ingin melembutkan hatimu maka berilah makan kepada orang miskin dan usaplah kepala anak yatim.” (HR Ahmad II : […]

Nasehat Ulama Tazkiyatun Nafs

Gangguan Orang Padamu

? Syaikh Abdurrahman bin Nashir As-Sa’di berkata : “Perlu untuk engkau ketahui bahwa gangguan orang padamu terutama dalam bentuk ucapan jelek tidak akan memudharatkan dirimu, tetapi justru memudharatkan mereka. kecuali jika engkau sibukkan dirimu untuk menganggapnya dan melayaninya, apalagi jika engkau biarkan itu menguasai perasaanmu maka saat itu akan memudharatkanmu sebagaimana memudharatkan mereka. Tetapi selama […]

Doa dan Amalan Nasehat Ulama

Ucapakanlah IN Syaa Allah

? Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata: Aku ingin menunjukkan kepada kalian sebuah perkara penting yaitu bila engkau bersumpah atas sesuatu hal, maka ucapkanlah setelahnya: “In syaa Allah” walaupun temanmu tidak mendengarnya. Karena bila engkau mengucapkan “In syaa Allah”, maka Allah akan memudahkan urusanmu hingga engkau menepati sumpahmu. Namun bila ditakdirkan bahwa apa yang […]

Follow Akun Kami

Berdasarkan Al-Qur’an, As-Sunnah, dengan pemahaman generasi terbaik para Shahabat ridwanullah ‘alaihim jami’an, Ijma.

Shahihfiqih.com © Copyright 2024 | All Rights Reserved
Powered by Fahd Network