Home / Nasehat Ulama (page 26)

Nasehat Ulama

Obatilah Penyakit Dalam Hatimu

? Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata : الإنسان إذا لم يحرص على علاج مرض قلبه فإنه يعاقب بزيادة المرض لقوله Seseorang apabila dia tidak serius untuk mengobati penyakit dalam hatinya, maka dia akan dihukum dengan ditambah penyakit(dalam hati)nya. Karena Allah Berfirman : في قلوبهم مرض فزادهم الله مرضا …

Read More »

Keikhlasan Bukan Perkara Yang Ringan

? Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin Rahimahullah berkata : Sungguh keikhlasan perkaranya besar dan sangat berat. Sampai sampai sebagian salaf mengatakan: ما جاهدت نفسي على شيء مجاهدتها على الإخلاص “Tidaklah aku mengusahakan diriku melebihi usahaku untuk ikhlas” Oleh karena itu balasan bagi orang yang ikhlas adalah barangsiapa yang mengucapakan …

Read More »

Waktu..

? Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin Rahimahullah berkata : Waktu adalah sesuatu yang paling berharga, akan tetapi sekarang menjadi hal yang murah di sisi kita. Betapa banyak waktu yang berlalu tanpa ada faidah yang bermanfaat bagi kita. Bahkan terkadang waktu berlalu dan menjadi madharat bagi kita.  ? Aku tidak berbicara …

Read More »

Apa Hari Terbaikmu?

Saudaraku… Apa hari terbaik bagimu.. Dulukah..? Kemarin..? Atau saat ini..? Apa hari terbaik menurutmu..? Apakah pada saat itu engkau mendapatkan hadiah yang engkau idam-idamkan..? Ataukah pada hari itu engkau mendapatkankan suasana hati yang amat bergembira karena suatu hal yang engkau senangi momentnya..? Ataukah yang lain? ? Ibnul Qoyyim rahimahullah berkata: …

Read More »

Seorang Wanita Iqamat Saat Menjadi Imam?

PERTANYAAN : Saya telah mengetahui bahwa seorang wanita tidak boleh iqamat, lalu apakah disyari’atkan baginya beriqamat jika ia mengimami shalat kaum wanita.? JAWABAN : Tidak disunnahkan beriqamat bagi jama’ah shalat kaum wanita yang diimami wanita pula. Ketetapan ini juga berlaku bagi wanita yang melakukan shalat sendiri, sebagaimana tidak disyari’atkan bagi …

Read More »

Apakah Shalat Sendirian Diharuskah Adzan?

? Syaikh Shalih al-Fauzan hafidzahullah Ta’ala : الأذان إعلام بدخول الوقت وشعار للإسلام وفيه فضل عظيم فينبغي المحافظة عليه، والأذان لكل وقت عند دخوله ولو كان الإنسان وحده . إنه يستحب له أن يؤذن ويصلي وفي ذلك فضل عظيم وثواب كبير، أما لو صلى الإنسان من غير أذان فصلاته صحيحة، …

Read More »

Pondasi Dasar Kebahagiaan

? Syaikh Abdurrahman as-Sa’dy rahimahullah berkata: ‏وأغبط الناس من عنده رزق يكفيه، وبيت يؤويه، وزوجة ترضيه، وسَلِم من الدَّيْن الذي يثقله ويؤذيه. “Orang yang paling membuat iri adalah orang yang mendapatkan rezeki yang mencukupi, rumah yang melindungi, istri yang membuatnya ridha, dan terbebas dari hutang yang membebani dan menyakitinya.” _______________________________ …

Read More »

Janganlah Engkau Hancurkan Ibadah Haji Dan Umrahmu

? Syaikh Bandar bin Sulaiman al-Khaibary hafizhahullah berkata: يدفع مبالغ باهظة للوصل إلى الحرمين. يتشجم عناء السفر للوصل إلى مكة. يعاني من الزحام وشدته. ثم يُضِيع عمرته بصورة يلتقطها لنفسه يرائي بها “Sebagian orang ada yang mengeluarkan uang yang banyak untuk bisa sampai ke al-Haramain (Tanah Suci), Menempuh beratnya perjalanan …

Read More »

Jagalah Pergaulanmu, Maka Akan Selamat Agamamu 

? Syaikh Azhar Sanaiqarah hafizhahullah berkata: ‏من أراد السلامة لدينه والبراءة لعرضه، فلا يخالل إلا الخيرين، ولا يصاحب إلا الطيبين، وليجتنب المخالفين والمنحرفين، يسلم من كل الطاعنين المتهمين. “Siapa yang menginginkan keselamatan bagi agamanya dan menjaga kehormatannya, maka jangan mengambil teman dekat kecuali orang-orang yang baik, jangan bersahabat kecuali dengan …

Read More »